PACAK - Profesional, Adil, Cerdas, Akuntabel, dan Kreatif
VISI
Terwujudkan pelayanan rumah sakit yang bermutu dan terjangkau dengan tata kelola yang efektif dan efisien.
MISI
1. Meningkatkan ketersediaan SDM yang berkualitas dan berintegritas.
2. Meningkatkan ketersediaan dan kualitas sarana prasarana serta pendukung lainnya.
3. Meningkatkan peran serta masyarakat, pemerintah dan swasta dalam pembangunan dan pengembangan rumah sakit.
4. Meningkatkan pelayanan rumah sakit yang cepat dan akurat berbasis teknologi dan informasi.
5. Mendorong pelayanan rumah sakit yang bebas dari korupsi, kolusi, dan nepotisme.